Tag Archives: Kadar alkohol dalam makanan halal

Konsumsi Produk Fermentasi dalam Islam

Fermentasi sayuran adalah proses dimana pengolahan yang bahan bakunya berasal dari sayur-sayuran. Kemudian proses fermentasi ini di lakukan menggunakan aktivitas mikrobia secara terkontrol untuk meningkatkan keawetan sayuran, dengan memproduksi asam dan/ atau alkohol untuk menghasilkan produk yang aroma yang khas dengan nilai gizi yang baik. Produk buah dan sayuran fermentasi semakin populer di kalangan muslim… Read More »